Tag: Pantai Biaung
Sejumlah warga bersama Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan Denpasar Timur menggelar kegiatan pelepasan burung merpati dan tukik di Pantai Biaung, Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur, Jumat (9/8) pagi.
DENPASAR, NusaBali - Polsek Denpasar Timur menggelar kegiatan bersih-bersih di Pantai Biaung, Desa Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur pada Senin (10/6).
DENPASAR, NusaBali - Pantai Biaung, di Desa Kesiman Kertalangu, Desa Adat Kesiman, merupakan salah satu tempat rekreasi di Kota Denpasar. Karena warga kota Denpasar dan sekitarnya ramai berkunjung ke kawasan pantai yang terletak sekitar 500 meter dari jalan by pass Ida Bagus Mantra di selatan Banjar Biaung.
DENPASAR, NusaBali - Memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Pemkot Denpasar mengerahkan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) bersih-bersih di Pantai Biaung, Desa Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur, Sabtu (10/6).
DENPASAR, NusaBali.com - Komunitas Bring Your Tumbler Be An Eco Warrior kembali lakukan aksi beach clean-up yang kali ini digelar di Pantai Biaung, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar, Sabtu (27/8/2022).
Pengikisan Pantai Biaung sepanjang sekitar 500-an meter dengan kedalaman sekitar 1,5 meter, terjadi sejak tiga minggu lalu. Abrasi kali ini paling parah dibanding tahun-tahun sebelumnya.
Diawali Bersih-bersih di Pantai Biaung
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.